RUCIKA LITE

PIPA uPVC RUCIKA LITE SDR 41 untuk IPAL – sejalan dengan meningkatnya kesadaran akan lingkungan hidup yang sehat dan asri . RUCIKA LITE merupakan sistem pipa uPVC (unplastized polyvinyl chloride) yang di rancang untuk menghindari sistem pembuangan terbuka .

RUCIKA LITE kini hadir untuk menjadi pilihan bagi para konsultan dan kontraktor dalam menjawab kebutuhan akan jaringan limbah terpadu dalam pertumbuhan kota yang pesat .

STANDART KUALITAS

Rucika lite memenuhi standart :

  • SNI 06-0162-1987 : Pipa pvc untuk saluran air buangan di dalam dan di luar bangunan
  • SNI 06-0178-1987 : sambungan pipa pvc untuk saluran air buangan di luar dan di dalam bangunan

APLIKASI SISTEM

RUCIKA LITE susuai digunakan untuk :

  • saluran air buangan dari rumah tinggal ,komersial dan industri
  • sistem drainase dalam bangunan
  • menyalurkan limpahan air hujan dari permukaan tanah seperti are parkir , kebun dan sebagainya
  • dapat di gunakan sebagai lubang inpeksi

KEUNGGULAN DAN MANFAAT

  • kualitas internasional
  • kuat dan tidak mudah pecah
  • sistem air buangan terlengkap
  • ringan
  • permukaan yang halus
  • tahan terhadap bahan kimia

PIPA uPVC RUCIKA LITE SDR 41 untuk IPAL